Kasih Sayang dan Cinta Di Dalam Rumah Tangga Rasulullah ﷺ
.
Tidaklah terhina seorang suami membantu pekerjaa rumah tangga :
.
- Mencuci baju dan piring
- Menyapu dan mengepel lantai
- Membersihkan rumah
.
Bohong jika katanya membuat istri ngelunjak/besar kepala, malah akan semakin menambah sayang dan cintanya...
.
Karena Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam juga tidak segan membantu istrinya...
.
Mari kita simak riwayat dibawah ini...
.
Dari Al-Aswad dia berkata, saya bertanya kepada Aisyah, “Apakah Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam pernah ikut membantu pekerjaan rumah isterinya?”
.
Aisyah menjawab; “Beliau suka membantu pekerjaan rumah isterinya, apabila tiba waktu shalat, maka beliau beranjak untuk melaksanakan shalat.”
.
(HR Bukhari 5579)
Ads
Minggu, 20 Januari 2019
Januari 20, 2019
WCD
rumah tangga, saling bantu
No comments
Related Posts:
Romantis Berumah Tangga Ala Rasulullah Rumah tangga yang bahagia dan harmonis merupakan idaman bagi setiap mukmin. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam telah memberi teladan kepada kita, mengenai cara membina keharmonisan rumah tangga. Sungguh pada diri Rasulu… Read More
Rumah Tangga Yang Baik • Umat Muhammadiyah Rumah Tangga Yang Baik • Umat Muhammadiyah Ciptakan suasana baiti jannati di dalam rumah tangga. Semua itu akan terwujud jika kita libatkan Allah SWT dalam setiap langkah kita. Semoga keluarga kita selalu berada dalam lindung… Read More
Rumah Tangga Kuat Jika Pedomannya Syariat Dari pembelajaran yang Alila ambil dari Talkshow Nikah Syar'i kemarin. Setiap pasangan sangat sepakat, bahwa modal awal utuk memutus pernikahan adalah adanya kesamaan dalam menentukan visi misi berumah tangga..Hal tersebu… Read More
Saling Bantu Dalam Rumah TanggaKasih Sayang dan Cinta Di Dalam Rumah Tangga Rasulullah ﷺ .Tidaklah terhina seorang suami membantu pekerjaa rumah tangga :.- Mencuci baju dan piring- Menyapu dan mengepel lantai- Membersihkan rumah.Bohong jika katanya … Read More
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar